Lowongan Kerja Terbaru PT Bank UOB Indonesia Januari 2018

January 23, 2018
Hallo apa kabar semuanya? nah di hari ini kami akan share dan update lagi informasi lowongan kerja terbaru dari berbagai perusahaan yang ada di Indonesia, Nah PT Bank UOB Indonesia adalah salah satu perusahaan perbankan yang ada di Indonesia, Nah sedang membuka lowongan kerja atau sedang membuka lowongan kerja untukbanyak posisi, Nah jika kamu berminat silahakan baca info selengkpanya.

Deskripsi singkat profil perusahaan,  UOB Indonesia didirikan pada tanggal 31 Agustus 1956 dengan nama PT Bank Buana Indonesia. Pada bulan Mei 2011, berganti nama menjadi PT Bank UOB Indonesia.       Jaringan layanan UOB Indonesia mencakup 41 kantor cabang, 168 kantor cabang pembantu dan 191 ATM yang tersebar di 54 kota di 18 provinsi. Layanan UOB Indonesia juga dapat dinikmati melalui jaringan ATM regional UOB, ATM Prima, ATM bersama serta jaringan VISA.

Pada saat ini perusahaan tersebut sedang membuka banyak lowongan kerja untuk banyak posisi sebagai beirkut ini:

Personal Banker, Senior Personal Banker, Client Advisor,Treasury Specialist, Investment & Insurance Specialist, Personal Banking Team Head
Requirement

  • Berpendidikan minimal Sarjana S1 dari segala bidang/jurusan (1-6)
  • Memiliki pengalaman dalam penjualan produk funding min. 1 tahun ( 1-2)
  • Memiliki pengalaman dalam penjualan produk wealth minimal 2 tahun (3-5)
  • Memiliki pengalaman mengelola tim minimal 2 tahun (6)
  • memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik (1-6)
  • Berpenampilan menarik (1-6)
  • Bersedia ditempatkan di Kota Medan dan sekitarnya
Senior Personal Banker
  • Berpendidikan minimal Sarjana S1 dari segala bidang/ jurusan
  • Memiliki pengalaman dalam penjualan produk funding min. 1 tahun
  • Memiliki pengalaman dalam penjualan produk wealth minimal 2 tahun
  • Memiliki pengalaman mengelola tim minimal 2 tahun
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik
  • Berpenampilan menarik
  • Bersedia ditempatkan di Kota Batam dan Palembang
Management Associate Programme (MAP)
  • A final year student or recent graduate from a recognized university with minimum GPA of 3.30 out of 4.00
  • Less than two years of work experience
  • An impressive track record in leadership
  • Fluency in English and preferably a second language

Khusus untuk posisi Management Associate Programme (MAP), pendaftarannya dapat dilakukan melalui laman ini : http://ift.tt/2i4UUl2 (batas pendaftaran 31 januari 2018)

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »