Lowongan Kerja di PT Pertamina Persero, Oktober 2017

October 06, 2017
Hai apa kabar semuanya? nah hari ini kami akan update dan share lagi info lowongan terbaru yang akan kami update, Nah kami punya info loker lagi di mana ada perusahaan BUMN atau Persero yang sedang membuka lowongan kerja. Nah Bank BRI di bulan Oktober 2017 ini sedang membuka banyak lowongan kerja untuk banyak posisi sebagai Secretary to Senior Vice President, Nah lowongan kerja ini diperuntukan untuk kamu lulusan S1, jika kamu berminat untuk bekerja di PT Pertamina silahkan baca info selengkpanya.

Deskripsi singkat profil perusahaan, PERTAMINA adalah perusahaan minyak dan gas bumi yang dimiliki Pemerintah Indonesia (National Oil Company), yang berdiri sejak tanggal 10 Desember 1957 dengan nama PT PERTAMINA. Pada tahun 1961 perusahaan ini berganti nama menjadi PN PERMINA dan setelah merger dengan PN PERTAMIN di tahun 1968 namanya berubah menjadi PN PERTAMINA.

Pada saat ini perusahaan tersebut sedang membuka banyak lowongan kerja untuk banyak posisi sebagai berikut ini:

Posisi atau Jabatan:
  • Secretary to Senior Vice President (Contract Employee) - Batch 2 2017 ( SECSVP1702 ) PT Pertamina (Persero)
Kualifikasi atau Jabatan:

  1. Mengatur & melaksanakan kegiatan administrasi meliputi pembuatan, penyimpanan, pencatatan, pendistribusian, penerimaan, penyimpanan,dan pengamanan kerahasiaan dokumen sesuai pedoman administrasi dan pedoman kearsipan (PATP) yang berlaku di Perusahaan.
  2. Melaksanakan Koordinasi kegiatan administrasi Fungsi yg terkait untuk kelancaran tugas administrasi.
  3. Menerima,menjawab,& mengkomunikasikan informasi kebutuhan pihak eksternal & internal terkait dengan kegiatan VP atau fungsi di bawahnya.
  4. Menyusun jadwal mingguan kegiatan VP & mengkomunikasikan setiap hari seperti rapat-rapat, seminar-seminar, janji temu, perjalanan dinas.
  5. Mempersiapkan penyelenggaraan pertemuan/rapat termasuk memastikan kelengkapan rapat,ruang rapat, & kehadiran undangan.
Pendidikan :
D3 Sekretaris (Diutamakan)/S1

Kemampuan dan Kompetensi :
  1. Paham dan mengerti tentang pedoman kearsipan
  2. Paham dan menguasai korespondensi dan kearsipan.
  3. Memiliki sikap service oriented disertai penampilan yang ramah dan menarik.
  4. Mampu berkomunikasi secara baik dan lancar (komunikatif)
  5. Mampu berbahasa Inggris (written & conversation)
  6. Menguasai Ms Office (Word, Excel, Power Point), data processing dan internet.
Pengalaman :
  • Pengalaman kerja sebagai Executive Secretary minimal 5 th
  • Status kepegawaian: Pekerja Kontrak / PWT
  • Periode Kontrak: Max 2 Tahun
Nah bagaimana cara melamar kerja di sana, untuk cara melamar kerja di sana caranya adalah, jika kamu sudah memenuhi persyaratan di atas kamu bisa melakukan pendafatran secara online melalaui web resmi berikut ini:

Pendaftaran onnline: http://ift.tt/1556oLZ

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »